Indomarco Adi Prima

Indomarco Adi Prima

Sekilas tentang perusahaan
Industri: Spesialisasi: Distribution, Sales Tenaga Kerja: More than 10,000 Karyawan Lokasi: Jl. Jend. Sudirman Kav 76-78 Indofood Tower, 19th floor, South Jakarta 12910

Tentang perusahaan

PT INDOMARCO ADI PRIMA (IAP) a Distribution Division of PT. Indofood Sukses Makmur Tbk. We distribute 90% of Indofood's products from the principle to major chain stores, modern markets, until the nearest traditional markets from your home. We also distribute third party products as well. We run 26 branches, 1.300 stock points, 700.000 outlets from major stores to wet markets.

Ulasan terbaru

4.1
Skor keseluruhan dari pengguna JobStreet • 174 ulasan

TANTANGAN DALAM BEKERJA

Rating: 5.0/5 • 8 hingga 9 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Staff Administrasi • 13 Dec 2025
Kelebihan: HAL BAIK DALAM SEBUAH PEKERJAAN ADALAH DENGAN BEKERJA SESUNGGUHNYA

Sangat tidak rekomendasi, tetapi jika ingin mencoba awal karir bolehlah

Rating: 1.0/5 • 2 hingga 3 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Eksekutif Penjualan • 23 Oct 2025
Kelebihan: Lingkungan kerja, serta waktu fleksibel

perusahaan sangat baik memperhatikan kesehatan karyawan sesuai dengan standart dalam sop kesehatan perusahaan pada umumnya dan memperhatikan peningkatan reward yang baik

Rating: 5.0/5 • 5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Departemen Manager • 5 Sep 2024
Kelebihan: dapat mencapai target bulanan setiap bulanan yang diberikan sehingga peningkatan sales penjualan sangat baik dalam penilaian
Lihat semua ulasan →