Hasjrat Multifinance

Hasjrat Multifinance

Sekilas tentang perusahaan
Tenaga Kerja: 101-1,000 Karyawan Lokasi: Jalan RP Soeroso Menteng, Jakarta 10350

Tentang perusahaan

PT Hasjrat Multifinance merupakan perusahaan bergerak dalam Pembiayaan Multiguna (pembiayaan kepemilikan kendaraan bermotor) yang berafiliasi dengan PT Hasjrat Abadi sebagai salah satu Founder Dealer untuk mobil TOYOTA dan Main Dealer sepeda motor YAMAHA di sebagian besar wilayah Indonesia bagian Timur. Selain itu, saat ini Perusahaan juga melakukan pengembangan bisnis di bidang Pembiayaan Modal Kerja dan Investasi (Pembiayaan Skala Menengah / Non-Mikro).

Ulasan terbaru

2.3
Skor keseluruhan dari pengguna JobStreet • 4 ulasan

Perusahaan Keluarga

Rating: 2.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Marketing Kredit Investasi • 12 Apr 2023
Kelebihan: Gaji terbilang tinggi untuk level Relationship Manager, Infrastruktur Kantor ( Meja , Laptop, Kendaraan kantor, Reimburse biaya ) sangat baik.

Kinerja Perusahaan

Rating: 3.0/5 • Branch manager • 25 Jul 2020
Kelebihan: Suana kerja penuh kekeluargaan (Family Owner)

Lingkungan kerja dan budaya kerja yang buruk

Rating: 1.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Credit • 7 Jul 2020
Kelebihan: Lokasi di pusat kota, gampang dijangkau transportasi Jabodetabek
Lihat semua ulasan →