Victor Indonesia
Sekilas tentang perusahaan
Tenaga Kerja: 11-50 Karyawan Lokasi: Jl.Pluit Karang Manis No 63 Blok D7 Barat Kav 35, Pluit Kec Penjaringan, North Jakarta, Jakarta, Indonesia 14450
Tentang perusahaan
Sejak VICTOR didirikan sampai sekarang, VICTOR telah memiliki distributor di seluruh dunia dengan pengalaman 55 tahun, lini produk VICTOR yang komplit memberikan VICTOR status yang tinggi di industri bulu tangkis. Untuk saat ini, VICTOR telah tumbuh menjadi merk badminton besar di dunia. Pangsa pasar global VICTOR untuk saat ini sudah tersebar di banyak wilayah: Taiwan, China daratan, Asia, Eropa, Amerika Serikat dan wilayah lainnya; jaringan penjualan VICTOR telah tersebar di 40 negara di seluruh dunia. Sejak VICTOR didirikan, kami selalu mendedikasikabn diri untuk memberikan peralatan badminton terbaik untuk customer. Di masa depan, VICTOR akan terus menggunakan tenaga kerja terbaik, berinovasi, bekerja sama dengan pemain-pemain top dunia untuk menjadi merk bulutangkis dunia.
Ulasan terbaru
2.3
Skor keseluruhan dari pengguna JobStreet • 3 ulasan
Review Pengalaman Kerja
Rating: 3.0/5 • 3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Admin • 12 May 2023
Kelebihan: yang baik hanya rekan rekan supir dan gudang . sisanya hanya menekan . dan ingin cepat terselesaikan . posisi seperti jajaran lulusan sd .
not good
Rating: 2.0/5 • 3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • promotion • 3 Mar 2018
Kelebihan: Friend, but it is too many resignt cos bad management
Suasana lingkungan bekerja cukup nyaman. Namun sistem manajemen buruk.
Rating: 2.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Promosi • 25 Dec 2016
Kelebihan: Suasana pekekerjaan yg serius tapi santai.