Tritunggal Delta Sejahtera

Tritunggal Delta Sejahtera

Sekilas tentang perusahaan
Industri: Spesialisasi: Produsen Cat Tembok, Produsen Cat Semprot Aerosol, Produsen Cat Kayu dan Besi, Produsen Cat Tekstur, Produsen Cat Lantai Flooring, Produsen Industrial Coating Tenaga Kerja: 101-1,000 Karyawan Lokasi: Jalan Raya Salembaran, Salembaran, Banten, Indonesia

Tentang perusahaan

PT.Tritunggal Delta Sejahtera ( TDS ) adalah produsen cat Indonesia yang memproduksikan produk-produk cat berkualitas PT.TDS didirikan di Indonesia pada tahun 1995. PT.TDS menciptakan berbagai macam jenis cat tembok, cat besi dan cat kayu (Waterbase dan Solventbase) hingga cat semprot aerosol, waterproofing, cat dempul wallputty, Cat Tekstur, Cat industrial Coating dalam tingkatan yang berbeda – beda, mulai dari tingkat ekonomis, menengah dan mewah. Sebagai industri cat, PT.TDS berkomitmen untuk memberikan kualitas terbaik melalui penelitian dan pengembangan dibawah Quality Control yang ketat.

Ulasan terbaru

Belum ada pratinjau ulasan yang bisa ditampilkan. Silakan buka halaman ulasan lengkap.

Buka halaman ulasan →