Toyota Astra Financial Services

Toyota Astra Financial Services

Sekilas tentang perusahaan
Industri: Spesialisasi: Professionalism, Good Relation, Excellence, Customer Focus Tenaga Kerja: 1,001-5,000 Karyawan Lokasi: THE TOWER, Jl. Gatot Subroto Kelurahan No.27, Karet Semanggi, Kecamatan Setiabudi, Jakarta Selatan

Tentang perusahaan

PT. Toyota Astra Financial Services (TAF) adalah perusahaan kerja sama antara Toyota Financial Services Corporation (TFSC) dan PT. Astra International Tbk.Dengan 41 cabang, TAF menjunjung tinggi sikap profesionalisme, berusaha menjadi yang terbaik dan memiliki semangat kerjasama yang berfokus pada pelanggan. TAF juga berusaha untuk menyediakan pelayanan yang mudah dan terjangkau dalam membantu pelanggan mewujudkan impian memiliki kendaraan Toyota, Daihatsu, dan Lexus.Hati-hati saat melamar pekerjaan dengan selalu memastikan iklan lowongan tersebut sesuai dengan profil perusahaannya. TAF tidak pernah memungut biaya kepada kandidat (tiket pesawat/hotel/apapun) selama proses rekrutmen.

Ulasan terbaru

4.7
Skor keseluruhan dari pengguna JobStreet • 6 ulasan

Perusahaan yang tepat untuk jadi tempat kerja, ada jenjang karir, penilaian karyawan objektif

Rating: 5.0/5 • 2 hingga 3 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Analyst • 4 Nov 2025
Kelebihan: Culture, nice and helpful colleagues, continuous improvement, small gap between management to lower level

Pengalaman Bekerja

Rating: 5.0/5 • Risk analyst • 10 Jul 2020
Kelebihan: Kenyaman bekerja di tahun sebelumnya dan terganti dengan manajemen yg baru.

Cukup baik

Rating: 4.0/5 • 5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • CredIT analyst • 23 Apr 2020
Kelebihan: Suasana kerja Teman kerja Hubungan dengan atasan Jenjang Karis Fasilitas Baik semua
Lihat semua ulasan →