Sinocare Healthcare Indonesia

Sinocare Healthcare Indonesia

Sekilas tentang perusahaan
Tenaga Kerja: 51-100 Karyawan

Tentang perusahaan

Sinocare Inc. Mendedikasikan pada Inovasi dan Teknologi biosensor, pengembangan, pembuatan dan penyediaan layanan pada produk pengujian diagnosis untuk diabetes dan pengakit kronis. Sinocare Indonesia adalah anak perusahaan dari Sinocare Inc. yang merupakan bagian dari Sinocare Group. Sinocare Indonesia yang berlokasi dikawasan SCBD Jakarta, senantiasa memberikan kesempatan dalam menyampaikan ide, aspirasi dan solusi yang menarik dan inovatif terhadap seluruh karyawan.

Ulasan terbaru

Gaji plus komisi yang kompeten namun keputusan semua dibawah naungan manajemen pusat China

Rating: 4.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Junior Ecommerce • 10 Jan 2023
Kelebihan: Gaji dan komisi sangat baik serta tantangan dalam mencapai target penjualan. Dapat fokus mengembangkan ecommerce dalam segi penjualan termasuk harga yang kompetitif dalam penjualan ecommerce alat kesehatan. A…
Lihat semua ulasan →