Siba Surya
Siba Surya
Halaman ulasan Sumber: JobStreet

Ulasan dan penilaian

Seperti apa rasanya bekerja di Siba Surya?
4.1
Skor keseluruhan dari pengguna JobStreet • 35 ulasan

Ulasan terbaru

Pengalaman, membuat keluarga bahagia, tantangan dalam waktu kerja di nikmati aja lah pokoknya

Rating: 5.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Supir Mobil • 22 Jun 2024
👍 Kelebihan:
Mencari pengalaman, membuat keluarga bahagia
👎 Kekurangan:
Bagi saya di dalam bekerja pasti ada tantangan

Good to learn

Rating: 4.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • FA • 7 Nov 2023
👍 Kelebihan:
Settle company, with many problem
👎 Kekurangan:
All Department cant workteam and so hard to understand about rules.

Saya bekerja mengatur dan memonitoring perjalanan pengemudi agar tepat waktu diperusahaan ekspedisi

Rating: 5.0/5 • 3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Operational supervisor • 6 Aug 2021
👍 Kelebihan:
Menjadikan permasalahan sebagai tantangan dalam pekerjaan
👎 Kekurangan:
Bekerja dengan penuh tanggung jawab

Manajemen sudah tertatat dengan baik

Rating: 4.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Sales • 17 Apr 2021
👍 Kelebihan:
Kerjasama tim yang baik yang membuat kesuitan dalam pekerjaan menjadi mudah.
👎 Kekurangan:
Jam kerja yang sangat panjang, sehingga jarang libur

Perusahaan transportasi terbaik se Asia tenggara

Rating: 5.0/5 • Marketing • 9 Sep 2020
👍 Kelebihan:
Kekeluargaan, manajemen baik, fasilitas memadai,salary tinggi
👎 Kekurangan:
Hampir tidak ada karena diselesaikan bersama

sangat berpengalaman

Rating: 4.0/5 • 5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • operasional armada • 5 Jun 2020
👍 Kelebihan:
bisa berkembang dan berkarier. tergantung pribadi masing masing
👎 Kekurangan:
utk staf dibawah supervisor akan kesulitan untuk berkumpul dg keluarga

Kondisi Perusahaan

Rating: 3.0/5 • 5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut • Finance • 8 May 2020
👍 Kelebihan:
Hubungan antar karyawan yang sederajat cukup baik.
👎 Kekurangan:
Perusahaan kurang terbuka terhadap masukan (Kritik dan saran) dari karyawan, koordinasi bersifat 1 arah / perintah, sehingga tidak ada kerjasama antara atasan dengan bawahan.

SOP untuk orang kantor tidak berjalan baik, sering kali mengambil keputusan sepihak tanpa konfirmasi terlebih dahulu

Rating: 1.0/5 • 5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Spv • 2 May 2020
👍 Kelebihan:
Ada pengiriman barang
👎 Kekurangan:
Lebih mengikuti SOP saja

Uang jalan pahit

Rating: 2.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Driver • 13 Mar 2020
👍 Kelebihan:
Dapat banyak teman
👎 Kekurangan:
Uang jalan pahit

banyak pengalaman yang di dapatkan

Rating: 5.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Sales u0026 marketing • 4 Feb 2020
👍 Kelebihan:
banyak masukan dari mentor mentor kerja. gaji per minggu dan perbulan lancar.
👎 Kekurangan:
jauh dari rumah karena saya di tempatkan di luar jawa.

Pesangon / pengalaman

Rating: 5.0/5 • 11 hingga 12 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Accounting controller • 7 Jan 2020
👍 Kelebihan:
Biar menolak mutasi ke luar jawa masih mendapatkan pesangon
👎 Kekurangan:
Sistem kupon solar, manajemen up to date

penilaian

Rating: 3.0/5 • Administration staff • 7 Apr 2019
👍 Kelebihan:
saya bisa melakukan apasaja walaupun itu hal baru dalam bekerja di sana
👎 Kekurangan:
sering overtime