Rajawali Hiyoto
Rajawali Hiyoto
Halaman ulasan Sumber: JobStreet

Ulasan dan penilaian

Seperti apa rasanya bekerja di Rajawali Hiyoto?
3.7
Skor keseluruhan dari pengguna JobStreet • 35 ulasan

Ulasan terbaru

EASY FIRING. EASY HIRING.

Rating: 1.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Territory Sales Executive • 5 Dec 2025
👍 Kelebihan:
Sesama sales saling bantu satu sama lain.
👎 Kekurangan:
KPI tidak jelas. Tidak ada insentif. Target tiap sales tidak menyesuaikan kemampuan toko dan luasan area masing2. Faktur2 warisan (toko2 bad debt) dilimpahkan sales baru yang bukan tanggung jawabnya.

Mempermudah keinginan

Rating: 4.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Delivery Driver • 16 Oct 2025
👍 Kelebihan:
Kemudahan dalam mencari kerja
👎 Kekurangan:
Siap kerja kapan pun

Perusahaan Kurang Fair dalam menjalankan Insentive ,lebih fokus ke Punishment ketimbang Development

Rating: 2.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Supervisor Penjualan • 9 Aug 2025
👍 Kelebihan:
Pemotongan Gaji sampai 40%,Overload Jobdesk
👎 Kekurangan:
Scoop area terlalu luas,Leader terlalu memaksakan keadaan TDK menyesuaikan dgn Time Teritory Management yg baik

don't expect an incentive

Rating: 1.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Retail Specialist • 26 Apr 2025
👍 Kelebihan:
salesmen helping each other, manager feels like a friend
👎 Kekurangan:
no incentive, administration is a mess, frequently changing rules

Perusahaan yang baik untuk memulai karir

Rating: 3.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Production Supervisor • 12 Sep 2024
👍 Kelebihan:
Lingkungan kerja yang baik dan kekeluargaan
👎 Kekurangan:
Kurang nya tantangan dalam pekerjaan

Performance u0026 Attitude

Rating: 5.0/5 • Selling supervisor • 24 Jul 2023
👍 Kelebihan:
Peluang karier yg terbuka buat team yg berprestasi.
👎 Kekurangan:
Proses transisi yg cenderung cepat dalam regulasi kerja

Pengembangan yang baik

Rating: 4.0/5 • 3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Territory sales head • 29 May 2023
👍 Kelebihan:
Semangat pengembanganuaises duperl secara kontinuitas beserta dukungannya dari atasan maupun perusahaan Disiplin yang dibudayakan untuk mendukung kinerja
👎 Kekurangan:
Alat kerja yang perlu disesuaikan dengan kebutuhan

Sales Cab Bandung

Rating: 4.0/5 • 5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Sale executive • 3 Oct 2022
👍 Kelebihan:
kekeluargaan gaji cukup standar UMR
👎 Kekurangan:
Side job, banyak pekerjaan yg menuntup improvement kalu ada kebijakan baru terlalu buru-buru di lakukan tanpa ada kordinasi dan sosialisasi

Area Sales Manager

Rating: 4.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Area sales manager • 24 Jun 2021
👍 Kelebihan:
Lingkungan kerja yang cukup baik u0026 jenjang karir cukup cepat.
👎 Kekurangan:
Tidak ada kesulitan

CULTURE PERUSAHAAN

Rating: 5.0/5 • 7 hingga 8 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • HR GA SUPERVISOR • 29 Jan 2021
👍 Kelebihan:
a. TEAM.WORK. b. GAJI. c. PERIJINAN ALAT ALAT PRODUKSI
👎 Kekurangan:
MENGHADAPI SERIKAT PEKERJA

Rajawali Hiyoto

Rating: 5.0/5 • Kepala Operasional • 13 Nov 2020
👍 Kelebihan:
Lingkungan kerja yang sehat, suasana kerja yang menyenangkan, tim kerja yang solid
👎 Kekurangan:
Sistem yang mengikat dan tercentral di pusat

pengalaman yang luar biasa

Rating: 4.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • sales adminitrasi operasional • 8 Oct 2020
👍 Kelebihan:
di rajawali hiyoto dapat memberikan pengetahuan tambahan yang jarang ditemui de tempat lain
👎 Kekurangan:
terkadang sulit dalam mengakomodir report yang dibutuhkan perusahaan