PT Primaboga Nusantara Inti
PT Primaboga Nusantara Inti
Halaman ulasan Sumber: JobStreet

Ulasan dan penilaian

Seperti apa rasanya bekerja di PT Primaboga Nusantara Inti?
3.3
Skor keseluruhan dari pengguna JobStreet • 4 ulasan

Ulasan terbaru

Menggoreng pempek

Rating: 1.0/5 • Pempek Farina • 22 Feb 2021
👍 Kelebihan:
Tidak enjoy, harus bekerja giat tapi salary sedikit
👎 Kekurangan:
Harus dapat sales harian besar

Pengalaman kerja

Rating: 2.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut • Cook • 24 Nov 2020
👍 Kelebihan:
Teman yang baik dan suasana kerja yang menyenangkan
👎 Kekurangan:
Kurang adanya koordinasi

1. Bergabung di perusahaan PT PRIMABOGA NUSANTARA INTI

Rating: 5.0/5 • 5 hingga 6 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Admen pembelian • 17 Sep 2019
👍 Kelebihan:
Solidaritas dalam satu team. Bekerja sama demi mencapai ke nyamanan kerja
👎 Kekurangan:
Hal baru yg tergadang menjadi tang tangan. Untuk mencapai visi misi perusahaan. Dari haban baku lama di ganti dengan prodak lain. Sehigga benar benar memakan waktu untuk mencari bahan baru itu... Belom lg desakan dari pihak produksi.

Menarik pelanggan

Rating: 5.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Waiters dan barista • 16 Oct 2018
👍 Kelebihan:
Saya suka menarik customer hingga mereka tertarik akan hal yang saya tawarkan ke mereka.menyapa dengan sopan dan penuh kewibawan agar pelanggan menyukai pelayanan yang kita tawarkan.
👎 Kekurangan:
Sulit jika berhadapan dengan pelanggan orang asing.hanya bisa sekadarnya saja buat melayani mereka seperti orang luar.