PT Akarsa Garment Indonesia

PT Akarsa Garment Indonesia

Sekilas tentang perusahaan
Industri: Spesialisasi: Garment/Tailor, Footwear, Tactical, Construction u0026 Design Interior, K3 Tenaga Kerja: 101-1,000 Karyawan Lokasi: Jakarta Barat

Tentang perusahaan

Akarsa Group merupakan perusahaan holding yang mengelola beberapa unit bisnis strategis di sektor manufaktur garment, footwear, serta konstruksi dan interior. Dengan dukungan fasilitas produksi yang terintegrasi, tenaga profesional berpengalaman, serta sistem operasional yang berstandar tinggi, Akarsa Group berkomitmen menyediakan produk dan layanan berkualitas bagi klien korporasi, pemerintahan, dan industri nasional. Kami terus berinovasi untuk memperkuat daya saing dan menciptakan pertumbuhan jangka panjang.

Ulasan terbaru

Belum ada pratinjau ulasan yang bisa ditampilkan. Silakan buka halaman ulasan lengkap.

Buka halaman ulasan →