Rating: 4.0/5 • 3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Marketing communication executive • 20 Sep 2017
👍 Kelebihan:
Kebersamaan dan kebebasan untuk berkreasi menjadi salah satu hal yang didapat di Phillip Sekuritas Indonesia, semua bisa berkembang menjadi lebih baik disini. Hampir tidak ada politik disini, semua kekeluargaan dan berjalan pada satu tujuan untuk maju bersama.
👎 Kekurangan:
Disini, orang yang tidak berani dan mudah putus asa sudah pasti gagal.