Rating: 5.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Program Pengendali Infrastruktur - PMO Infrastruktur • 3 Nov 2017
👍 Kelebihan:
gaji lumayan, fasilitas lumayan, rekan kerja yang baik dan dapat di ajak bekerja sama
👎 Kekurangan:
karena saya terkontrak di perkasa pusat namun lokasi kerja saya di Surabaya, dimana di Surabaya representatif perkasa hanya ada 1 orang, jadi komunikasi untuk keperluan seperti permohonan ID card, info BPJS,dll sedikit susah, karena bila representatif sedang dinas luar kantor, maka harus coba kontak yang di kantor pusat, dan itu terkadang respon baliknya cukup waktu, mungkin karena staff di pusat sedang sibuk