Minebea AccessSolutions
Minebea AccessSolutions
Halaman ulasan Sumber: JobStreet

Ulasan dan penilaian

Seperti apa rasanya bekerja di Minebea AccessSolutions?
4.4
Skor keseluruhan dari pengguna JobStreet • 63 ulasan

Ulasan terbaru

Bekerja dan belajar

Rating: 4.0/5 • 3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Engineering Operator • 8 Jan 2025
👍 Kelebihan:
Bekerja di PT Minibea Access Solutions Indonesia sangat menyenangkan dalam hal kerja karena saya disini bekerja dan belajar banyak hal baru , teman teman kerja dan pimpinan kerja juga sangat memanusiakan manusia
👎 Kekurangan:
Sulit ketika mengambil keputusan dalam memecahkan suatu hal baru, karena setiap argumen teman teman saya berbeda beda tapi dengan berbeda pendapat dapat memecahkan masalah tersebut dengan cara sharing dan bertukar pikiran

Melakukan proses pengecatan

Rating: 5.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Operator produksi • 24 Dec 2022
👍 Kelebihan:
Mendapatkan pengalaman dan bertemu dengan orang - orang baik.
👎 Kekurangan:
Toilet nya yang sangat kotor.

Bisa mengembangkan kemampuan dan keahlian khusus

Rating: 5.0/5 • 3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • PT HONDA LOCK INDONESIA • 2 Mar 2022
👍 Kelebihan:
Melakukan Produksi dengan melakukan Pengecekan Part produksi dan membuat Laporan Produksi harian, Dan bisa melakukan Pergantian Dies/Mold di bantu dengan Leadership
👎 Kekurangan:
Harus banyak belajar dari Senior dan harus banyak tanya kepada senior

Cukup baik

Rating: 5.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Operator • 15 Feb 2022
👍 Kelebihan:
Lingkungan bekerja yang baik dan rekan kerja yang ramah
👎 Kekurangan:
Parkiran motor untuk pkwt yang di luar perusahaan cukup jauh apabila di tempuh dengan jalan kaki

menata dan mensuplay barang dari departemen material service ke assemblu

Rating: 5.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Departemen material service2, mensuplay barang • 25 Mar 2021
👍 Kelebihan:
bisa belajar dan mengamati anak anak produksi bekerja dan menambah pengalaman
👎 Kekurangan:
mengatur waktu saat kehabisan barang saat kedatangan barang telat

Pengalaman ku bekerja di PT

Rating: 5.0/5 • Production PO • 8 Jan 2021
👍 Kelebihan:
Semua karyawan nya baik
👎 Kekurangan:
Pada saat awal masuk di suruh megang mesin di perusahaan tersebut, pas udah 5 hari kesulitan yang berada di awal pun sudah tidak saya rasakan kembali karna saya sudah bisa mengoperasikan nya sendiri di situlah saya bisa melihat skil pemahaman pada diri saya sendiri

Pengalaman kerja

Rating: 5.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Operator • 3 Dec 2020
👍 Kelebihan:
Saya menjadi lebih tanggung jawab pada saat bekerja diperusahaan tersebut dan bisa memimpin tim pada saat atasan menyuruh saya untuk tanggung jawab masalah produksi harian
👎 Kekurangan:
Tidak ada kesulitan apapun

Pendidikan

Rating: 5.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Keymold • 25 Nov 2020
👍 Kelebihan:
Bisa berkuliah dengan mudah.
👎 Kekurangan:
Mendapat lemburny agak susah

PT Honda lock Indonesia

Rating: 4.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • 4600000 • 9 Nov 2020
👍 Kelebihan:
Di PT ini saya merasakan rasa kekeluargaan yg sangat tinggi
👎 Kekurangan:
Sulit mendapatkan cuti

Semoga tetep safety first

Rating: 5.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Assembly technician • 31 Aug 2020
👍 Kelebihan:
Kerja sama dan kekeluargaan
👎 Kekurangan:
Bisa bekerja secara induvidual dan kelompok

Penerapan 5 S

Rating: 4.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Quality control • 19 Mar 2020
👍 Kelebihan:
Semua karyawan di sini baik² Dan etika dalam bekerja selalu di jaga mereka displin Dan selalu mematuhi peraturan kerja, terutama 5 S k3 dll.
👎 Kekurangan:
Ketika sedang menemukan barang yg ubnormal terkadang berbeda pic berbeda pendapat mana barang yg ok mana barang yg NG

PiC Optasional

Rating: 4.0/5 • General affair staff • 12 Mar 2020
👍 Kelebihan:
Mengelola/mengatur transportasi u0026 delivery customer
👎 Kekurangan:
Saat mengelolah unit dan driver sudah tidak ada/ terjadi excident