Mensana Aneka Satwa
Mensana Aneka Satwa
Halaman ulasan Sumber: JobStreet

Ulasan dan penilaian

Seperti apa rasanya bekerja di Mensana Aneka Satwa?
3.9
Skor keseluruhan dari pengguna JobStreet • 16 ulasan

Ulasan terbaru

organisasi yang aktif memahami kebutuhan menyeluruh

Rating: 5.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • staff • 13 Jan 2026
👍 Kelebihan:
menuju sistem yang lebih terintegrasi dan akuntabel dengan lingkungan kerja yang suportif dan menyejahterakan karyawannya
👎 Kekurangan:
kerangka kerja belum konsisten dan perbaikan bergantung pada kesadaran individu

Perusahaan ini memiliki budaya kerja yang positif dan kolaboratif

Rating: 5.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • HRD • 13 Jan 2026
👍 Kelebihan:
Lingkungan kerja, kerja sama tim
👎 Kekurangan:
Tantangan dalam pekerjaan biasanya terkait deadline

Work Life Balance, nyaman

Rating: 5.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Information Technology Staff • 13 Jan 2026
👍 Kelebihan:
Totally lingkungan kerjanya nyantai dan nyaman banget. Vibes kerja enak, nggak terlalu banyak pressure jadi bisa kerja lebih fokus dan enjoy. Untuk management masih bisa ditingkatin lagi ke depannya. But overall, okeyyy dan worth it 👍
👎 Kekurangan:
Melakukan perubahan dari manual ke sistematis

masa depanmu jangan dipertaruhkan di perusahaan ini.

Rating: 1.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Kepala Departemen • 17 Jan 2025
👍 Kelebihan:
perusahaan akan maju jika dipimpin leader yg bijaksana, namun sayangnya berkebalikan di sini
👎 Kekurangan:
Lingkungan yang toxic, managemen HR yang kacau, tidak ada KPI, semua berdasarkan like dan dislike, pemecatan karyawan bisa seketika, pembayaran kompensasi yang tidak diterapkan kalau tidak ditanya. Berdasarkan hasil psikotes karyawan, lebih dari 60 persen karyawan tidak dapat menerima perubahan, sehingga menciptakan lingkungan yg toxic ketika terdapat perubahan.

Manajemen di pabrik yang cukup buruk

Rating: 2.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Buruh • 5 Apr 2023
👍 Kelebihan:
Beban kerja tidak berat,pekerjaan santai.
👎 Kekurangan:
Manajemen perusahaan perlu diperbaiki. Perlu adanya penilaian KPI yang adil dan objektif kepada karyawan. Tidak ada parameter yang jelas untuk penilaian karyawan.

Pengalaman selama bekerja di PT. Mensana Aneka satwa

Rating: 5.0/5 • 3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Accounting staff • 24 Jun 2020
👍 Kelebihan:
suasana kerja yang nyaman, rasa kekeluargaan sesama karyawan mau pun dengan owner sangat dekat. latak kantor yang mudah di akses dengan kendaraan umum mau pun pribadi, suasan kerja yang tidak tegang, santai penuh dengan tanggungjawab.
👎 Kekurangan:
Jenjang karir atau untuk mendapatkan promosi jabatan yang lambat,

Pernah berpengalaman di mesin produksi

Rating: 5.0/5 • Pekerjaan • 13 Jan 2020
👍 Kelebihan:
Karna hari sabtu libur dan ini bisa membuat kita di rumah istirahat buat mempersiapkan hari wekend dan buat beraktipitas di hari senin nanti, dan bisa berkumpul bersama keluarga di rumah maupun kerabat" di rumah. Dan semoga bisa memperbaiki perusahaan dan memperbaiki diri kita masing masing biar terlihat semakin maju akan ada ya pt mensana aneka satwa ini membuat sejahtera buat masyarakat sekitar nya.
👎 Kekurangan:
Mungkin tidak ada kesulitan karna kita berada di lingkungan yg bermasyarakat dan perusahaan ini buat masyarakat lagi menjafi sejahterah bersama teman" bisa bekerja sama dalam hal pekerjaan mau pun di perusahaan atau di luar karna kita ini keluarga di luar rumah harua seimbang.kita harus memiliki keseimbangan hidup di rumah di perusahaan bahkan di dunia masyarakat karna ini saya anggap ini tak ada kesulitan apapun.

MELATIH UNTUK MANDIRI DAN GOOD ATTITUE

Rating: 3.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • General affair • 30 Sep 2019
👍 Kelebihan:
KARYAWAN DAN STAF MANAGEMENT YANG RAMAH, MELATIH AGAR SELALU BERKOMUNKASI BAIK LISAN DAN VISUAL ANTAR SESAMA KARYAWAN PT MENSANA ANEKA SATWA, SIKAP MANDIRI YANG DITUMBUHKAN KARYAWAN
👎 Kekurangan:
PENJELASAN DARI PIHAK MANAGEMENT YANG TEGAS DAN JELAS SERTA DEDIKASI UNTUK BEKERJA MENJADI LEBIH EFEKTIF KARENA MENINGKATKAN KUALITAS KARYAWAN PT MENSANA ANEKA SATWA, UNTUK JOBDESK YANG TIDAK PRESSURE

Pengalaman

Rating: 3.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Maintenance • 23 Aug 2019
👍 Kelebihan:
Lingkungan kerja bersahabat
👎 Kekurangan:
Tidak ada tunjangan, karyawan sering di off.

Pengalaman ku

Rating: 5.0/5 • 9 hingga 10 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Driver • 16 Jul 2019
👍 Kelebihan:
Suasana kantor yg harmonis sesama karyawan membuat nyaman dalam bekerja. Team work yg solid mulai dari accounting ..TS technical service s/d staff logistik
👎 Kekurangan:
Armada pengiriman saat itu setiap cabang mempunyai 1 unit engkel untuk pengiriman . Dikala sedang ramai suka sedikit kesulitan mengatur jadwal pengiriman

Sangat menyenangkan selama.11.thn bekerja

Rating: 5.0/5 • 9 hingga 10 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Gudang staff logistik • 13 Jul 2019
👍 Kelebihan:
Suasa kantor dan jajaran management sangat harmonis . Tidak pandang bulu
👎 Kekurangan:
Apabila sedang ramai kadang kesulitan jadwal pengiriman

Kegaitan

Rating: 5.0/5 • Departemen produksi • 6 Feb 2019
👍 Kelebihan:
Sangat baik dan kekeluarganya sangat erat
👎 Kekurangan:
Segala masalah dapat di selesaikan dengann seksama