Hasjrat Abadi
Hasjrat Abadi
Halaman ulasan Sumber: JobStreet

Ulasan dan penilaian

Seperti apa rasanya bekerja di Hasjrat Abadi?
3.3
Skor keseluruhan dari pengguna JobStreet • 24 ulasan

Ulasan terbaru

Working at PT Hasjrat Abadi offers employees a blend of opportunities and challenges. It provides career growth, skill development, job stability, and a supportive working environment, especially in automotive sectors.

Rating: 4.0/5 • 3 hingga 4 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Human Resources Officer • 25 Nov 2024
👍 Kelebihan:
As a well-established company, it offers job security and stable career opportunities.
👎 Kekurangan:
Being part of a leading automotive company may require employees to consistently meet demanding targets and KPIs

luar biasa

Rating: 4.0/5 • 9 hingga 10 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Human Resources Development Officer • 22 Nov 2024
👍 Kelebihan:
lingkungan kerja nyaman
👎 Kekurangan:
owner yang tidak bisa diprediksi

One of good company for developed your skill u0026 experience in otomotive industrial.

Rating: 4.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Business Process Manager • 22 Nov 2024
👍 Kelebihan:
Work life balanced and good working atmosphere look like family
👎 Kekurangan:
We must have a good skill communication for translate to our workmate at branch office, and much thing to developed, such as a system u0026 controlling processed. and last but not least, working day untill saturday.

the best pokoknya buat hasjrat abadi

Rating: 3.0/5 • pegawai saat ini • Staffsus RI1 • 21 Nov 2024
👍 Kelebihan:
lingkungan kerja yang harmonis seraya pengantin yang baru menikah, dan teman teman kantor yang ramah dan asoy buat bercanda
👎 Kekurangan:
percayalah bahwa setiap tantangan dalam bekerja bisa diselesaikan dengan ikhtiar, sabar dan doa.

Manajemen konflik , keputusan BOD dan Owner beda bawahan yang jadi korban, dan kapan saja bisa di berhentikan

Rating: 1.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Accounting Officer • 24 Oct 2024
👍 Kelebihan:
teman teman baik, meskipun ada yang tidaj support
👎 Kekurangan:
Manajemen konflik , keputusan BOD dan Owner beda bawahan yang jadi korban, dan kapan saja bisa di berhentikan

Perusahaan keluarga yg bergerak di bidang automotive dan di Indonesia Timur

Rating: 1.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • HRD • 24 Oct 2022
👍 Kelebihan:
teman-teman dan rekan kerja yang saling support
👎 Kekurangan:
semua keputusan sifatnya sentralisasi, smuanya masih dengan owner.. BOD dan owner memiliki cara pandang yg berbeda dan sering kali karyawan seperti dijepit karena berada di tengah. Kerja juga tidak nyaman karena sewaktu-waktu bisa di CUT jika owner merasa kurang nyaman dengan kinerja kita. Banyak bisikan dan harus pintar bermain politik. Tidak ada perkembangan karir. Jam kerja tidak jelas.

Senang bisa berkenalan dengan merkea

Rating: 4.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Sebagai karyawan kontrak • 19 Nov 2021
👍 Kelebihan:
Mereka sopan,terus ramah,kerja tim lagi
👎 Kekurangan:
Kerja tepat waktu

Pengalaman saya kerja di situ karna saya ikut pkl dalam 3 bulan

Rating: 4.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Pt hasrat toyota • 15 Nov 2021
👍 Kelebihan:
Saya senang berkenalan dengan mereka semua di situ
👎 Kekurangan:
Hal baik yang saya ketahui dari mereka ialah mereka adalah sopan orangnya,terus ramah lagi

MUDAH DALAM BERPROSES

Rating: 4.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Sales u0026 marketing • 7 Sep 2021
👍 Kelebihan:
Banyak kemudahan yang di dapatkan selama 6 bulan pertama
👎 Kekurangan:
Kesulitan. Sama seperti marketing pada umum nya, mencapai target dengan fasilitas seadanya dan keterbatasan internet juga kadang menjadi kendala

Bekerja sebagai Accounting

Rating: 1.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Accountant • 10 Dec 2020
👍 Kelebihan:
Teman teman sekerja baik
👎 Kekurangan:
komunikasi dengan owner dan BOD ada perbedaan pengambilan keputusan karyawan berada ditengan dan bisa jadi yang dipersalahkan

Mohon dibantu berharap cepat bergabung dan terimah kasih

Rating: 4.0/5 • 1 hingga 2 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Pt • 9 Oct 2020
👍 Kelebihan:
Dapat bekerja team
👎 Kekurangan:
Jaringan sinyal saat diparkiran

Pengalaman saya waktu itu sangat lah berkesan

Rating: 5.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, mantan pegawai • Driver dan clining servis • 5 Oct 2020
👍 Kelebihan:
Karyawaan nya sangat baik,bagian HRD nya sangat ramah dan menghormati bawahaannya
👎 Kekurangan:
Kesulitan kayaknya gak ada, selagi kita menikmati pekerjaan ya! Pasti baik baik aja