Rating: 4.0/5 • Kurang dari 1 tahun dalam jabatan tersebut, pegawai saat ini • Pengawas bangunan • 24 Jan 2021
👍 Kelebihan:
suasana kerja dan rekan yang baik, fasilitas jika bekerja di kantor adalah dapat makan siang, bebas menggunakan pantry dan segala isinya. jika bekerja di lapangan, mendapat uang makan dan transport, dan bbrp tunjangan lain, intinya kalau bisa berhemat selama di lokasi proyek, gaji akan utuh
👎 Kekurangan:
Tidak ada kesulitan bagi saya