PT Matahari Putra Makmur

Staff Admin Modern Outlet

PT Matahari Putra Makmur β€’ Pasuruan, Jawa Timur
Tipe: Full time Job ID: 90030948
Lamar Sekarang Profil di Lokakerja Lihat semua lowongan β†—

Kualifikasi :

  • Pendidikan minimal S1

  • Pengalaman Minimal 1 Tahun dibagian Admin Sales - Modern Outlet

  • Mampu mengoperasikan komputer Ms. Office (Exel (Intermediate) , Power Point, Word,dll)

  • Terbiasa berkomunikasi dengan cross function

  • Fast Learner

  • Memiliki kemampuan manajemen waktu, berorganisasi, analisa data, problem solving dan berpikir kritis


Deskripsi Pekerjaan:

  • Melakukan input order dari sales pada sistem yang sudah tersedia

  • Melakukan estimasi dan pengaturan pengiriman

  • Mengelola data administrasi outlet (penjualan, stock, laporan harian)

  • Menerima, memproses dan menyelesaikan complain

  • Mengontrol, mengawasi dan monitoring mengenai promo yang sedang berjalan

  • Melakukan registrasi dan archiving dokumen yang berhubungan dengan pekerjaan


Profil perusahaan

🏭 Industri
Trilliun Group, didirikan pada tahun 2006 berlokasi dikawasan industri Gempol, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, Indonesia. Trilliun Group merupakan sebuah personifikasi dari produk-produk dengan kualitas terbaik, inovatif, pelayanan yang prima dan selalu mengedepankan kepentingan pelanggan melalui pengembangan yang konsisten dan berkala. Trilliun Group berkomitmen dalam memberikan solusi terbaik bagi pelanggan dan saat ini Trilliun Group berkonsentrasi dalam memproduksi dan memasarkan produk PVC (uPVC Pipe, uPVC fitting, PVC Door, PVC Hose) dan PE Rope, serta produk sanitary yang sesuai kebutuhan dan ramah lingkungan. Kedepannya, dalam menghadapi tuntutan perekonomian global dan berkembangnya tingkat kebutuhan masyarakat, Trilliun Group akan terus berkembang dengan melahirkan dan memasarkan produk-produk inovatif yang membantu meningkatkan kualitas hidup manusia dan pelestarian lingkungan. Tentunya dengan standard kualitas dan komitmen yang tinggi. Trilliun Group akan berupaya untuk menjadi yang terdepan dalam pemenuhan kebutuhan pelanggan.
πŸ‘₯ Jumlah Karyawan
101-1,000 employees

Trilliun Group, didirikan pada tahun 2006 berlokasi dikawasan industri Gempol, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur, Indonesia.