Tujuan Posisi :
Membantu kelancaran operasional administrasi, sekaligus menyajikan data yang rapi dan mudah dipahami untuk mendukung pengambilan keputusan manajemen.
Kualifikasi :
Usia maksimal 35 tahun
Pendidikan minimal S1 (akuntansi atau sistem informasi lebih diutamakan)
Menguasai Google Sheets / Excel (nilai tambah jika menguasai SQL, BI Tools)
Teliti, rapi, dan terbiasa bekerja dengan angka
Amanah dan mampu bekerja dalam tim
Berkeinginan untuk terus belajar dan menambah skill
Deskripsi Perkerjaan :
- Input dan verifikasi data administrasi
- Mengolah, membersihkan dan menjaga konsistensi data
- Membuat laporan dan memberikan insights
- Sinkronisasi data antara sistem (Jurnal / Excel / Simplidots)
- Membantu menjawab pertanyaan manajemen berbasis data
- Melakukan dan menganalisa hasil stock opname secara rutin
Tools utama yang digunakan :
Google Sheets
Software Akuntansi (Jurnal)
Power BI
Simplidots
CV Popular adalah distributor terkemuka di bidang bahan bangunan, didirikan pada tahun 1982. Dengan pengalaman lebih dari 40 tahun, kami telah membangun reputasi yang kuat di industri ini dengan memberikan produk berkualitas tinggi dan pelayanan yang memuaskan.