Tanggung Jawab:
- Menyusun dan menjalankan strategi penjualan distribusi nasional.
- Bertanggung jawab atas target sales, revenue, dan ekspansi channel.
- Memimpin dan mengembangkan tim sales multi-area.
- Mengelola distributor, dealer, dan partner strategis.
- Analisis market, kompetitor, dan performa produk gadget.
- Koordinasi dengan marketing, finance, dan supply chain.
- Monitoring KPI, AR, dan laporan penjualan ke Direksi.
Kualifikasi:
- S1 Manajemen/Bisnis atau setara.
- Pengalaman min. 8–10 tahun di sales distribusi, 5+ tahun level manajerial.
- Berpengalaman di industri gadget / consumer electronics / FMCG.
- Paham channel GT, MT, dan distribusi nasional.
- Leadership kuat, target oriented, dan strategis.
- Bersedia dinas dan handle area nasional.
JETE adalah merek aksesoris gadget dan komputer Indonesia yang didirikan pada tahun 2014.