Staff GA
- Pendidikan minimal S1 (semua jurusan), diutamakan manajemen, administrasi bisnis atau bidang terkait
- Memiliki pengalaman minimal 1 tahun dibidang yang sama (lebih diutamakan dibidang F&B Packaging Manufacture)
- Memahami dan up to date terhadap peraturan terkait Ketenagakerjaan yang berlaku
- Terbiasa menggunakan Microsoft Office : Word, Excel, Power Point
- Mampu berkomunikasi dan berkoordinasi dengan baik
- Bertanggung jawab, disiplin, jujur dan memiliki time management yang baik
- Penempatan Jakarta Selatan
Deskripsi Pekejaan
- Bertanggung jawab terhadap perawatan dan pemeliharaan asset dan sarana prasarana Perusahaan
- Melakukan koordinasi dan pengawasan vendor terkait (cleaning service, security, maintenance dsb)
- Mengelola dan memastikan operasional Gedung dan fasilitas kantor berjalan dengan baik
- Menangani administrasi dan dokumentasi GA serta keluhan fasilitas dari karyawan
PT. Hokkan Deltapack Industri, established on 1 May 2019 is a Joint Venture company between Hokkan Holdings Ltd. and PT. Deltapack Industri and its subsidiaries.