Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3 Manajemen Transportasi/Logistik
- Mempunyai pengalaman diposisi yang sama minimal 1 Tahun (Freshgraduate dipersilahkan melamar)
- Mempunyai pengalaman di Industri Pertambangan menjadi nilai plus
- Menguasai Microsoft Office
- Mampu bekerja dalam tim
- Dapat bergabung secepatnya
Deskripsi Pekerjaan :
Menindaklanjuti laporan Hauling dari Site
Melakukan pemeriksaan keakuratan dan kebenaran laporan yang dibuat oleh Department Transportasi di Site
Membuat laporan Rekapan Hauling via Kereta Api dan Truck
Membuat BA untuk closing weekly, ke BCS, kalog dan RMK
Filling Document
Melakukan koordinasi antar admin internal laporan harian hauling dan pasokan batubara
Menyediakan dan menyajikan data monitoring hauling, tagihan dan kontrak kepada section head
Penempatan : Pluit - Jakarta Utara.
Full WFO
We are one the fast growing mining company has been running our operation and exploration at Lahat, South Sumatera. Due to our rapid growth at present, we are currently looking for professional and talented people to build career with us.