Tanggung Jawab Utama:
Mengelola agenda dan jadwal pertemuan
Memproses pesanan dan faktur penjualan serta memastikan keakuratan data
Menyiapkan presentasi, proposal, dan materi pemasaran untuk tim sales
Menyiapkan dan memproses administrasi terkait tender perusahaan
Memberikan dukungan administrasi lainnya seperti pengelolaan berkas, arsip, dan korespondensi
Membantu dalam pembuatan laporan penjualan dan analisis data
Menjadi kontak utama untuk pertanyaan atau permintaan klien terkait administrasi dokumen
Keterampilan, Kualifikasi, dan Pengalaman yang Dibutuhkan:
Memiliki gelar Diploma/Sarjana di bidang Administrasi, Manajemen, atau bidang terkait
Pengalaman minimal 3 tahun sebagai Asisten Administratif atau Admin Penjualan di perusahaan teknologi (IT), BUMN, dan Pemerintahan
Memiliki pengalaman menangani administrasi sales/ project pemerintahan atau BUMN menjadi nilai lebih
Mahir menggunakan Microsoft Office (Word, Excel, PowerPoint) serta kemampuan administratif yang kuat
Pengalaman menangani dukungan administrasi tender dan mudah memahami knowledge perusahaan
Memiliki kemampuan komunikasi yang baik, berorientasi pada pelayanan, dan mampu bekerja dalam tim
Memahami proses bisnis dan sistem perusahaan, serta kemampuan menganalisis data
Bersedia bekerja di kantor pusat kami di Jakarta Pusat
IP Network Solusindo is leading system integrator fornetwork infrastructure, carrier network and enterprise.