Requirements:
• Pengalaman minimal 4-5 tahun sebagai Leader di bidang Digital Marketing.
• Menguasai dan penggunaan Google Ads, Woowa Marketing, Meta Ads, TikTok Ads, dan SEO/SEM untuk mendatangkan leads dari sector B2G (Dinas Pengadaan).
• Berpengalaman dalam membuat konsep konten marketing & social media mangement.
• Mampu menggunakan Google Analytics, Meta Business Suite, dan tools tracking lainnya.
• Memahami proses transaksi di INPAROC (e-katalog versi 6)
• Kreatif, analitis, dan memiliki pemahaman tren digital marketing terbaru.
• Memiliki kemampuan mengordinasikan team, mampu bekerjasama dalam tim, dan memiliki skill komunikasi yang baik.
• Memahami dan atau berpengalaman di ranah bidang industri B2G (Pengadaan Barang) lebih diutamakan.
• Bersedia ditempatkan di area Tangerang (HO)
Job Description:
• Merancang dan menjalankan strategi digital marketing untuk meningkatkan brand awareness dan penjualan barang ke Pemerintah (B2G)
• Mengembangkan dan mengelola konten digital (artikel, video, infografis, media sosial).
• Mengelola dan mengoptimalkan iklan berbayar (Google Ads, Meta Ads, TikTok Ads) untuk meningkatkan konversi leads.
• Meningkatkan performa SEO & SEM agar website properti muncul di halaman pertama Google Bersama team SEO.
• Mengelola sosial media perusahaan dengan tim dan meningkatkan engagement dalam setiap konten.
• Menggunakan email marketing & WhatsApp marketing (Woowa) untuk nurturing leads.
• Menganalisis performa digital marketing menggunakan Google Analytics, Meta Business Suite, dan heatmap tools.
• Berkolaborasi dengan tim sales, HRD dan Finance untuk meningkatkan efektivitas kampanye digital.
Benefit:
Gaji Pokok
Upah Lembur
Tunjangan Hari Raya
Reward Kehadiran Bulanan
Jenjang Karir (Development Programs)
BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan dibayarkan perusahaan
Member Parkir dari perusahaan
Kendaraan Operasional
Providers of goods and services to government agencies through INAPROC