Peluang Karier
Kami sedang mencari seorang Mekanik berpengalaman untuk bergabung dengan tim kami di Frisian Flag Indonesia, perusahaan industri manufaktur terkemuka di Indonesia. Sebagai seorang Mekanik, Anda akan memainkan peran kunci dalam memastikan kelancaran operasional mesin-mesin produksi di pabrik kami yang terletak di Cikarang Pusat. Kandidat yang ideal memiliki keahlian teknis yang kuat, kemampuan analisis yang tajam, dan semangat untuk memecahkan masalah.
Tanggung Jawab Utama
Perawatan Rutin, Perawatan Koreksi dan Trouble Shooting yang terjadi pada mesin – mesin produksi
Support dalam Instalasi mesin baru dan modifikasi sesuai dengan spesifikasi
Berkoordinasi dengan gudang tekhnik mengenai ketersediaan spare part mesin yang akan digunakan untuk keperluan Maintenance dan mengusulkan untuk pembelian kembali apabila ketersediaan spare part sudah mencapai batas minimum untuk menghindari Out of Stock.
Membuat laporan harian dan berkomunikasi pada saat pergantian shift mengenai pekerjaan yang belum dan yang sudah dilakukan, sehingga semua pekerjaan dapat berjalan dengan baik. Melakukan mencatatan aktivitas perawatan di CMMS (Computerized Maintenance Management System) SAP.
Melaporan kegiatan dan pemakaian suku cadang serta melaksanakan tugas – tugas lain sesuai kebutuhan perusahaan atas perintah langsung dari atasan.
Menerapkan Quality Management dan Safety Health management
Kualifikasi yang Dibutuhkan
Diploma III atau Sarjana Mecatronic/ Mechanical/Teknik Mesin atau bidang terkait.
Minimal 2 tahun pengalaman sebagai Mekanik di industri manufaktur.
Pemahaman mengenai Safety, Food Safety dan Quality
Knowledge of AM, 8 Basic Knowledge, Mechanic Processing, Mechanic Can/SCM Making/SCM Pouch, Mechanic utility
PT Frisian Flag Indonesia (FFI) is a dairy-based nutrition company producing Frisian Flag and Omela. Over the century, Frisian Flag has been and iconic brand and providing good nutrition to millions of Indonesian families.