PT Indogravure

Admin HR (Compensation & Benefit, Legal)

PT Indogravure • East Ciputat, Banten
Tipe: Full time Gaji: Rp 4.974.392 – Rp 6.000.000 per month Job ID: 88351258
Lamar Sekarang Profil di Lokakerja Lihat semua lowongan ↗

PT Indogravure didirikan pada tahun 1971 yang merupakan perusahaan kemasan fleksibel pertama di Indonesia yang menggunakan mesin cetak Rotogravure. Kami merupakan perusahaan yang bergerak dalam pembuatan kemasa fleksibel untuk berbagai segmen industri seperti Farmasi, Agroindustri, Makanan, Kosmetik, dan lain-lain.
Lokasi : di Jl. Pahlawan No. 8 Rempoa, Ciputat.

Kualifikasi :

PT. Indogravure , sedang mencari seorang HRD Admin yang berpengalaman dan kompeten untuk bergabung dengan tim kami. Dalam peran ini, Anda akan memainkan peran penting dalam mendukung fungsi sumber daya manusia yang vital bagi keberhasilan organisasi kami.

  • Pendidikan Min. S1 (Diutamakan jurusan : Akuntansi, MSDM, Teknik Industri)

  • Menguasai compensation benefit; upah, lembur, bonus, insentif, absensi, BPJS, administrasi dll

  • Menguasai & berpengalaman legal ; wajib lapor, UKL, UPL, LKPM, Perijinan, perpanjangan perijinan, sertifikasi, dll

  • Pemahaman yang baik Undang-undang tenaga kerja

  • Komputer Ms. Offic; words, power point, Excel (rumus, formula)

  • Pengalaman Min. 2 tahun dibidang yang sama

  • Jujur, amanah, mampu menjaga kerahasiaan dan keamanan data karyawan secara ketat.

Tugas & Tanggung jawab :

  1. Pengelolaan Payroll (upah, lembur, absensi, dll)

  2. Pengelolaan BPJS Kesehatan dan BPJS Ketenagakerjaan

  3. Legal (perijinan dokumen, sertifikasi, perijinan project, laporan pemerintahan, dll)

  4. Pengelolaan data karyawan

  5. Administrasi HRGA, dll

  6. Support Departemen HRDGA

Benefits : Gaji, BPJS Kesehatan, BPJS Tenaga kerja, Klaim Kesehatan, Uang makan (Catering), uang Transportasi, seragam kerja, medical check up.



Profil perusahaan

🏭 Industri
PT. INDOGRAVURE (Fujimori – Mitsui, Ltd.) berdiri sejak tahun 1971 sebagai perusahaan percetakan pertama yang menggunakan mesin cetak ROTOGRAVURE dan bahan dasar alumunium foil dan cellophane PT. INDOGRAVURE merupakan pemasok beraneka bentuk kemasan untuk memenuhi berbagai macam kebutuhan kemasan pada industri farmasi, makanan, kosmetik, obat-obatan pertanian, perkebunan dan peternakan. Kami menggunakan bahan baku terbaik serta mesin berteknologi terbaru untuk menghasilkan kualitas produk terbaik dalam rangka membantu meningkatkan dan menjaga nilai kualitas produk yang pelanggan hasilkan.
👥 Jumlah Karyawan
101-1,000 employees

PT. INDOGRAVURE (Fujimori – Mitsui, Ltd.) berdiri sejak tahun 1971 sebagai perusahaan percetakan pertama yang menggunakan mesin cetak ROTOGRAVURE dan bahan dasar alumunium foil dan cellophane